Cara Membuat Wireless LAN Di Windows


Baca Juga

Cara Membuat Wireless LAN Di Windows - Tips dan tutorial ini dapat anda coba di laptop anda yang menggunakan sistem operasi windows khususnya windows 7. fungsi dari wireless LAN ini adalah untuk menghubungkan 2 komputer atau lebih sehingga antarkomputer yang terhubung dapat saling berkirim dan menerima data. Wireless LAN pada umumya digunakan untuk keperluan transfer data dan gaming namun anda juga harus berhati-hati karena wireless LAN rawan terhadap spy dari hacker. Kali ini penulis akan mengajarkan cara membuat wireless LAN yang aman dengan proteksi password sehingga lebih aman untuk digunakan bagi anda yang memerlukanya. bagi anda yang belum mengerti tentang LAN, anda dapat mempelajari LAN disini

Langkah-langkah membuat wireless LAN di Windows

1. Pertama, nyalankan komputer anda dulu , wkwkwkkwkw
2. Klik Start >> Control Panel  >> maka akan terbuka home control panel
cara buka control panel


















3. Selanjutnya Pilih Network and Internet
control panel network and internet












4. Pada jendela control panel network and internet >> Klik Network and Sharing Center atau Klik add a wireless device to the network, anda bisa memilih salah satu opsi.
network and sharing center control panel










5. Pada Jendela network and sharing center control panel >> klik Set up a new connection or network
set up a new connection or network















6. Jika langkah anda benar maka akan muncul kotak dialog set up a new connection , Scroll kebawah dan pilih jenis koneksi seperti gambar dibawah ini >> lalu klik Next
choose a connection option














7. Selanjutnya Klik Next
set up a wireless ad hoc network














8. Lalu isikan nama wireless LAN dan password sesuai keinginan anda seperti gambar dibawah ini, lalu klik Next untuk melanjutkan set up wireless LAN
nama wireless lan dan password














9. Proses konfigurasi dan pembuatan wireless LAN

















10. Wireless LAN berhasil dibuat
wireless LAN berhasil dibuat
















11. Klik Wifi untuk memastikan bahwa wireless LAN yang anda buat berhasil dan silahkan menggunakanya sesuai kebutuhan anda.
wireless yang tersedia






















12. Status wireless waiting for users karena baru komputer anda yang terkoneksi ke wireless , status akan berubah menjadi connected jika ada minimal 1 komputer lain yang terhubung ke wireless LAN yang baru saja anda buat.

Semoga artikel ini dapat berguna untuk anda setidaknya menambah pengetahuan anda tentang jaringan komputer secara sederhana dan mudah untuk dimengerti serta dipratekkan secara langsung melalui komputer anda.Baca juga Pengertian LAN ( Local Area Network)



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Membuat Wireless LAN Di Windows"

Post a Comment