HAK AKSES


Baca Juga

ASSALAMMUALAIKUM WR.WB


Pada hari ini saya akan memberikan informasi tentang Hak akses, apa itu hak akses? kalau mau tau mari disimak dibawah ini.
hak akses adalah hak yang diberikan pada user untuk melakukan suatu akses, jadi hak akses ini dapat diatur supaya file atau direktori bisa diread, write, dan di execute.

Hak akses kepemilikian file dibagi menjadi 3, yaitu:
1. User, yaitu orang yang memiliki file secara default, yaitu orang yang menciptakan file atau direktori .
2. group, yaitu semua pengguna atau user dapat hak yang sama untuk file tersebut
3. other, yaitu pengguna yang tidak termasuk pemilik file atau tidak tergabung pada kelompok atau lainya.

Jenis hak akses
  hak akses ini dibagi menjadi 3, yaitu:
1. Read, artinya mengijinkan user lain untuk membaca isi file tersebut tapi user itu tidak dapat mengubah isi didalamnya.
2. Write, yaitu mengijinkan kepada user lain untuk membaca dan sekaligus memberikan hak untuk bisa merubahnya.
3. execute, artinya mengijinkan user lain untuk dapat mengeksekusi/ menjalankan file, biasanya berupa script atau program.

Cara kerja hak akses

  Biasanya hak akses ini diatur menggunakan chmod. what is chmod? chmod adalah salah satu perintah pada linux yang berfungsi untuk mengurangi atau memberi hak izin pada suatu file atau direktori yang ada.

dibawah ini adalah penjelasan dari hak akses, silahkan disimak.
gambar diatas adalah tabel hak akses, bisa dilihat dari penjelasan gambar tersebut.

pada gambar tabel nilai dan arti dibawah ini memiliki arti yang berbeda-beda, contohnya 1 yaitu --x artinya file hanya bisa di eksekusi saja, contoh kedua rw- artinya file bisa dibaca, bisa di tulis atau diubah tapi tidak dapat di eksekusi. 
nah itulah sedikit informasi dari saya, kurang lebihnya mohon maaf, ambil positifnya buang negatifnya.

--Cukup sekian--
Wassalammualaikum Wr.Wb



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "HAK AKSES"

Post a Comment